Hukum Mersenne
Hukum Mersenne berlaku untuk senar (dawai).
Frekuensi yang dihasilkan, adalah:
- Berbanding terbalik dengan panjang senar (f).
- Berbanding terbalik dengan akar luas penampang senar (A).
- Berbanding terbalik dengan panjang senar (L).
- Berbanding terbalik dengan akar massa jenis bahan senar (ρ)
- Berbanding lurus dengan akar tegangan senar (F)
Rumus
Keterangan:
f = frekuensi senar (Hz)
L = panjang senar (L)
F = tegangan senar (dyne)
ρ = massa jenis senar (kg/cm³)
A = luas penampang senar (cm²)
m = massa senar (kg)
Contoh Soal
Untuk perbandingan frekuensi 2 buah senar:Senar dengan massa 75 gram dan panjang 60 cm diberi tegangan 80.000 newton. Hitunglah frekuensi nada yang dihasilkan!
Diketahui :
m = 75 gram = 0,075 kilogram
L = 60 cm = 0,6 meter
F = 80.000 newton
Ditanya :
Berapa frekuensi nada yang dihasilkan (f)?
Jawab :
Jadi, frekuensi nada yang dihasilkan adalah 666,666 Hz
Demikian tadi Rumus-rumus Hukum Mersenne, Contoh Soal Hukum Mersenne beserta jawaban, dan Penjelasan Lengkap Hukum Mersenne (IPA Fisika) semoga bisa menjawab apa yang anda cari, bila ada kesalahan kata atau kekurangan mohon dimaafkan. Sekian dari saya semoga bermanfaat...
Komentar
Posting Komentar