Muai Gas
Semua gas akan memuai jika dipanaskan. Artinya gas mengalami perubahan volume.
Pemanasan dapat di lakukan dengan kondisi :
1. Tekanan Tetap
Rumus :
Keterangan :
Besarnya koefisien muai gas untuk semua gas menurut Gay Lussac adalah :
Jadi :
2. Volume Tetap
Pemanasan gas pada volume tetap.
Rumus :
Karena :
Maka :
Keterangan :
3. Tekanan dan volume tidak tetap
Pemanasan gas pada tekanan dan volume tidak tetap.
Rumus :
Keterangan :
Contoh Soal 1 :
Volume gas pada suhu 85°C adalah 500cm³, berapa volume gas jika didinginkan pada tekanan tetap sampai 15°C
Diketahui :
Ditanya :
Jawab :
Contoh Soal 2
Volume gas pada suhu 100°C adalah 300cm³, berapa volume gas jika didinginkan pada tekanan tetap sampai 10°C
Diketahui :
Ditanya :
Jawab :
Contoh Soal 3
Tekanan udara pada ban mobil pada suhu 30°C adalah 3,0 × 105 N/m², Volume awal ban adalah 60 liter. Ketika berjalan suhu ban naik 5°C. Jika tekanan udara dalam ban manjadi 3,3 × 105 N/m². Berapa volume ban sekarang ?
Diketahui :
Ditanya :
Jawab :
Jadi volume ban pada suhu 35°C adalah 55,445 liter
Contoh Soal 4
Tabung tertutup berisi hidrogen pada suhu 20°C, pada tekanan 10 atm. Jika volume tabung tetap, jika suhu dinaikkan menjadi 50°C, berapa tekanan dalam tabung ?
Diketahui :
Ditanya :
Jawab :
Komentar
Posting Komentar